Sabtu, 08 Oktober 2011

RPP TIK 9.1, SK/KD : 1.2.

SMP/ MTs : SMP Negeri 1 Gudo
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas/Semester : IX (sembilan)/ 1 (satu)
Standar Kompetensi : 1. Memahami dasar-dasar penggunaan internet/intranet.
Kompetensi Dasar : 1.2. Memahami dasar-dasar sistem jaringan di Internet/intranet
Indikator :

  • Menjelaskan pengertian jarngan komputer
  • Menyebutkan klasifikasi jaringan komputer
  • Menjelaskan macam jaringan menurut skala luas
  • Menjelaskan macam jaringan menurut fungsi dan jenisnya
  • Menjelaskan macam jaringan menurut topologi
Alokasi Waktu : 4 x 40 menit

A. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu :
  • Menjelaskan penger tian jarngan komputer
  • Menyebutkan klasifikasi jaringan komputer
  • Menjelaskan macam jaringan menurut skala luas
  • Menjelaskan macam jaringan menurut fungsi dan jenisnya
  • Menjelaskan macam jaringan menurut topologi
B. Materi Pembelajaran (Klik disini)
  • Pengertian jaringan komputer (Klik disini)
  • Klasifikai jaringan komputer
  • Macam jaringan komputer menurut skala luasnya
  • Macam jaringan komputer menurut fungsi dan jenisnya
  • Topologi (klik disini)
C. Metode Pembelajaran
  • Pendekatan Model CTL dan life skill
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
-------------------------------------------------------
Petemuan pertama (2 x 40 menit)
1. Kegiatan Pendahuluan
  • Menanyakan tentang materi yang terdahulu
  • Menyampaikan tujuan pembelajaran tentang jaringan komputer
2. Kegiatan Inti
  • Peserta didik menelaah buku paket dan sumber lain untuk mencari informasi tentang jaringan komputer.
  • Peserta didik mengamati tayangan visualisasi jaringan komputer, klasifikasi, macam jaringn menurut skala luas, fungsi dan jenis jaringan komputer.
3. Kegiatan Penutup
  • Menarik kesimpulan tentang jaringan komputer.
-------------------------------------------------------
Pertemuan kedua (2x 40 menit)
  1. Kegiatan Pendahuluan
  • Menanyakan tentang pengertian jaringan komputer, kasifikasi, dan jaringan komputer menurut skala luasnya.
  • Menyampaikan tujuan pembelajaran topologi
2. Kegiatan Inti
  • Peserta didik menelaah buku paket dan sumber lain untuk mencari informasi tentang topologi.
  • Peserta didik mengamati tayangan visualisasi tentang Topologi jaringan komputer.
3. Kegiatan Penutu p
  • Menarik kesimpulan tentang topologi
-------------------------------------------------------
  E. Sumber Belajar
  • Buku paket dan media informasi lain.
F. Penilaian 1. Tehnik : Tes tertulis. 2. Bentuk Instrumen/soal :
  • Jelaskan pengertian jaringan kompuer !
  • Sebutkan klasifikasi jaringan komputer !
  • Sebutkan 4 macam jaringan kompuer menurut skala luasnya !
  • Apakah yang dimaksud dengan Topologi ? Jelaskan !
  • Sebutkan 4 macam topologi yang kamu ketahui !


RPP ini dibuat oleh : Nasruddin
Jabatan : Guru TIK SMP Negeri 1 Gudo

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More